Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti : Pendatang di Kota Besar Diharapkan Punya Keterampilan
JPNIndonesia.com JAKARTA – Selain ajang silaturahmi, momentum Idul Fitri juga dimanfaatkan sebagian orang untuk berbagi kisah sukses di perantauan. Tak sedikit kemudian sanak saudara atau kerabat di kampung halaman yang…
SINDIKAT PENIPUAN ONLINE BERKEDOK KERJA SAMPINGAN YANG MERAUP MILIYARAN RUPIAH
JPNIndonesia.com JAKARTA- Modus penipuan zaman sekarang sangat banyak sekali memakan korban. Kuasa hukum para korban penipuan berkedok penawaran pekerjaan, Alfredo Ramos Manurung mengungkapkan bahwa modus penipuan ini sangat mudah menarik…
OBROLAN WAROENG KOPI : SIKAP AMBIVALEN JOKOWI SELAKU PRESIDEN RI. ATAU SELAKU KADER PARTAI KETIKA MENGHADIRI DEKLARASI BATUTULIS 21 APRIL 2023″
Oleh : Dr. Nicholay Aprilindo. JPNIndonesia.com JAKARTA- Ketika Ketua umum PDIP mengumumkan meningkatkan penugasan Ganjar Pranowo selaku petugas partai PDIP dari Gubernur Jawa Tengah menjadi “Calon Presiden” pada tanggal 21…
OBROLAN WAROENG KOPI : BABAK PENYISIHAN KOMPETISI LIGA CAPRES-CAWAPRES RI 2024-2029 DIPERKIRAKAN MUNCUL 4 (EMPAT) POROS
Oleh : Dr.Nicholay Aprilindo JPNIndonesia.com JAKARTA- Berdasarkan UU No.7 Tahun 2017 tentang Pemilu, khususnya Pasal 222 yaitu untuk bisa mengajukan pasangan calon presiden-calon wakil presiden diusulkan oleh partai politik atau…
TUNTAS, PEMUDIK NAIK KAPAL PERANG DARI JAKARTA DAN SEMARANG TIBA DI SURABAYA
JPNIndonesia.com Berita Kolinlamil TNI AL, 20 April 2023 ——- Mission accomplished, tugas yang diemban KRI Banjarmasin-592 dalam memberikan dukungan angkutan laut mudik gratis naik kapal perang tuntas dilaksanakan. Selesainya misi…
Panglima TNI Sambut Kedatangan Jenazah Kusuma Bangsa
JPNIndonesia.com (Puspen TNI). Prajurit TNI korban kontak tembak dengan Kelompok Separatis Teroris (KST) Papua pada Sabtu (15/4/2023), tiba di Lanud Halim Perdana Kusuma, Jakarta Timur, pada Kamis sore (20/4/2023). Kedatangan…
Arus Mudik Relatif Lancar, Komisi III DPR Ahmad Sahroni Acungkan Jempol ke Kapolri
JPNIndonesia.com JAKARTA- Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni memberikan apresiasi kepada Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo beserta jajaran atas suksesnya pelaksanaan arus mudik 2023. Dia memuji secara khusus pelibatan…
Arus Mudik di Tol Cikampek Melonjak, Kapolri Instruksikan Jajaran Rekayasa Lalin
JPNIndonesia.com Cikampek – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo bersama stakeholder terkait meninjau langsung kondisi terkini arus mudik mulai dari wilayah Tangerang hingga Jalan Tol Cikampek, pada malam hari ini, Rabu,…
PEMUDIK JALUR LAUT NAIK KAPAL PERANG TIBA DI SEMARANG DENGAN SELAMAT
JPNIndonesia.com Berita Kolinlamil TNI AL, 19 April 2023 ——- KRI Banjarmasin-592 yang mengemban misi dukungan angkutan laut mudik lebaran tahun 2023 tiba di dermaga Nusantara, Pelabuhan Tanjung Mas, Semarang, Rabu…
Bertandang ke Lampung, BPH Migas Ingatkan Pentingnya Faktor Keamanan dalam Penyediaan dan Distribusi BBM
JPNIndonesia.com LAMPUNG-Tersedianya pasokan energi yang andal, khususnya Bahan Bakar Minyak (BBM), jelang Idul Fitri 1444 H menjadi kunci agar masyarakat dapat beraktivitas dengan aman dan nyaman. Di saat bersamaan, faktor…